
Bagi para penggemar Shaun si Domba (atau Biri-Biri?) yang ingin tau profil-profil karakternya, silakan disimak uraian profil karakter Shaun The Sheep ini! Karakternya siapa aja sih? Ada Shaun, Bitzer, Timmy, Shirley, The Farmer, Pidsley, The Pigs, dan The Flock.
Shaun

Shaun adalah leader atau pemimpin dari The Flock (kawanan ternak). Dia cerdas, keren, dan selalu memiliki ide-ide cemerlang nan gemilang!
Bitzer

Anjing kepercayaan The Farmer (si peternak) dan juga teman baiknya Shaun. Tugasnya jagain para domba yang lagi merumput di ladang.
Timmy

Timmy mungkin satu-satunya bayi yang ada di kawanan The Flock. Dia lucu, selalu mengemut dotnya, dan dia selalu menjadi pusat perhatian! Ibunya selalu mengawasinya dan memastikan dia aman.
Shirley

Bisa dibilang bahwa Shirley ini Mesin Pemakan Segala! Dia tidak mewakili sifat domba sebagai herbivora disini, namun ia adalah seekor domba yang omnivora! Tubuhnya yang paling besar di antara kawanannya, sehingga sering dijadikan alat penolong The Flock. Contohnya ketika Shaun mental ke atas, dia bisa menjadi trampolin agar Shaun mendarat dengan empuk.
The Farmer

Seorang petani yang memiliki peternakan dengan dibantu Bitzer disisinya. Dia tak pernah mengucapkan kata, melainkan hanya beberapa dengungan saja.
Pidsley

Musuh Shaun yang ingin mendapatkan perhatian penuh dari The Farmer. Dia cemburu dengan kedekatan Bitzer dengan The Farmer. Dia tidak menyukai domba dan berpikir bahwa domba itu bodoh dan kelas ‘bawah’.
The Pigs

Satu lagi tokoh antagonis. Mereka memusuhi Shaun, membuat rencana jahat, dan berakhir dengan kegagalan dan kekonyolan. Sering menghajar Shaun bila menyusup ke markas mereka (adegannya disensor pagar tapi).
The Flock

Keluarga besar domba yang bahagia (dan sedikit tolol) peternakan The Farmer. Sering membuat kejahilan.
Tags : Profil Shaun The Sheep, Lucu Shaun Domba Biri Biri, Foto Dance Nyengir Ketawa Shaun, Domba Besar Shirley Pemakan Segala.
Related Post
Knowledge
Profil
9 komentar:
hehe ada aja deh infonya thanks om!
anak saya hampir tidak pernah melewatkan nonton kartun ini dan klo dia bertanya sy tidak bisa menjawab profil mereka, trims infonya
tolong dong suara shaun. buat jadikan bunyi SMS
Haha lucu
Mantap banget nih gambar saun nya moga sukses terus gan...
Lucu banget nih animasinya salam kenal gan moga sukses trus gan...
Thanks informasinya lengkap banget sob :)
kartun tanpa kata yang sangat seruuuuuuuuuuuuuu >.<"
Obat Liver Anak , Obat Bronkitis Anak , Obat Kejang Anak , Obat Infeksi Lambung Anak , Cara Mengobati Radang Usus , Cara Mengobati Tukak Lambung , Cara Mengobati Kanker Usus , Cara Mengobati Gangguan Pencernaan
Visit back
Nama Karakter Shaun the sheep kartun animasi
Posting Komentar
Give Good Comment! DON'T Spam!